Rekrutmen Komisi Penanggulangan AIDS Jawa Barat – sentraloker.net – Komisi Penanggulangan AIDS Provinsi Jawa Barat sedang membuka kesempatan berkarir bagi Warga Negara Indonesia terbaik melalui Lowongan Kerja Terbaru guna mengisi posisi sebagai berikut :
Pengelola Program
Kualifikasi :
- Pendidikan Minimum Sarjana S1
- Mempunyai pengalaman kerja minimal 5 tahun dalam bidang HIV & AIDS
- Mempunyai pengalaman bekerja dengan sektor pemerintahan, swasta dan komunitas lainnya di tingkat Provinsi dan Kabupaten/Kota
- Mempunyai self motivated, inisiatif dan kemampuan analisa yang tinggi
- Memiliki kemampuan komunikasi dan advokasi
- Mempunyai kemampuan yang baik dalam bidang perencanaan program
- Mempunyai kemampuan dalam menggunakan word processor, spread sheet dan presentasi
- Mempunyai kemampuan bekerja dalam tim
- Siap bekerja dibawah tekanan
- Bersedia melakukan perjalanan ke wilayah kerjanya
Asisten Pengelola Media
Tugas / Tanggung Jawab :
- Membuat desain produk (banner, spanduk, meme, leaflet, brosur)
- Membuat desain untuk website.
- Membuat video pesentasi .
- Menulis di website dan sosial media.
- Melakukan pekerjaan Desain Grafis.
Kualifikasi :
- Pendidikan Minimum Sarjana (D3 / S1) Jurusan DKV
- Menguasai aplikasi Adobe Illustrator, Adobe Photoshop, Flash Dreamweaver dan HTML
- Mempunyai pengalaman bekerja dengan CMS (Content Management System) dalam website development
- Pernah menggunakan WordPress atau Joomla diutamakan
- Familiar dengan social media seperti Facebook, Instagram, Twitter
- Menguasai aplikasi pembuatan video
- Mempunyai pengalaman kerja minimal 2 tahun dalam bidang HIV & AIDS
- Mempunyai pengalaman bekerja dengan sektor pemerintahan, swasta dan komunitas lainnya di tingkat Provinsi dan Kabupaten/Kota
- Mempunyai self motivated, inisiatif dan kemampuan analisa yang tinggi
- Mempunyai kemampuan dalam menggunakan word processor, spread sheet dan presentasi
- Mempunyai kemampuan bekerja dalam tim
- Siap bekerja dibawah tekanan
- Bersedia melakukan perjalanan ke wilayah kerjanya
- Membawa portfolio hasil pekerjaan yang pernah dibuat
Pendaftaran
Segera kirim lamaran lengkap kepada :
Sekretariat KPA Provinsi Jawa Barat
Jl. Cikapundung Timur
Bandung – Jawa Barat 40111
Atau [email protected]
Keterangan Lain :
- Hanya kandidat terbaik yang akan diundang untuk mengikuti tahapan seleksi berikutnya
- Seleksi & rekrutmen Komisi Penanggulangan AIDS Jabar tidak dipungut biaya apa pun
- Lamaran diterima selambat-lambatnya tanggal 6 Januari 2020
Tentang Komisi Penanggulangan AIDS Provinsi Jawa Barat
Untuk mengakhiri epidemi atau zero HIV/AIDS pada 2030, Pemerintah Daerah Provinsi (Pemdaprov) Jawa Barat berkomitmen melakukan sinergi dan kolaborasi dengan berbagai pihak melalui upaya promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitatif. Sebab, HIV/AIDS bukan hanya masalah di dunia kesehatan, tetapi juga menjadi masalah sosial.
Menurut Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum, penderita HIV/AIDS atau disebut Odha setiap tahun terus bertambah. Tidak hanya menyasar warga perkotaan, tetapi juga masuk ke desa-desa. Hal itu berdampak pada stigma negatif masyarakat terhadap Odha.
Masyarakat diharapkan berhenti memberikan stigma negatif terhadap Odha. Kata Uu, soliditas berbagai pihak terkait manjadi kunci merealisasikan zero HIV/AIDS pada 2030. Maka itu, dia mengatakan bahwa peran tokoh agama atau ulama dan guru perlu dilibatkan.